Speedboat Karam di Rupat
Ini Identitas dan Daerah Asal 32 PMI Ilegal yang Speedboatnya Karam di Perairan Rupat Riau
Speedboat yang ditumpangi 32 Pekerja Migran Indonesia (PMI) ilegal yang berangkat dari Malaysia, karam di perairan Rupat Utara Riau
Penulis: Rizky Armanda | Editor: Ariestia
Setelah dipastikan seluruh 32 PMI dalam kondisi sehat, pihak Polsek Rupat menyerahkan mereka kepada Pos Pelayanan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (P4MI) Dumai.
"Fokus utama kami saat ini adalah memastikan seluruh korban dalam kondisi baik, tertangani, dan data mereka terverifikasi untuk proses pemulangan ke daerah asal masing-masing," jelas Fanny.
Para PMI tersebut berasal dari berbagai daerah di Indonesia, antara lain Sumatera Utara, Aceh, Banten, Sumatera Selatan, Riau, NTB, Jawa Timur, dan Jawa Tengah, yang menunjukkan kompleksitas jaringan pemberangkatan ilegal ini.
Saat ini, pihak berwenang masih melakukan pencarian terhadap tekong speedboat yang identitasnya belum diketahui.
Kasus ini menjadi pengingat bagi pemerintah dan masyarakat untuk terus memerangi sindikat penempatan PMI non-prosedural yang kerap berujung pada tragedi.
(Tribunpekanbaru.com/Rizky Armanda)
| 2 Debt Collector Dibacok Penjual Ayam Saat Tarik Mobil yang Kreditnya Bermasalah |
|
|---|
| Nama-nama Hasil Seleksi Terbuka Jabatan di Lingkungan Pemkab Meranti Menunggu Persetujuan BKN |
|
|---|
| Onad dan Istrinya Ditangkap Karena Narkoba, Ngaku Terjerumus Sejak Usia Muda |
|
|---|
| Terungkap Sumber Kekayaan Kades Rengasjajar yang Istrinya Viral Pamer Tumpukan Uang |
|
|---|
| Polisi Tangkap Penjual 30 Kg Sisik Trenggiling di Rohil, 35-40 Ekor Satwa Dilindungi Jadi Korban |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/2_Tewas_Lakalaut_di_Perairan_Sungai_Indragiri_Riau_Diduga_Pompong_Ditabrak_Speedboat_Siluman.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.