Berita Regional
KRONOLOGI Terbongkarnya Kedok Perias MUA yang Ternyata Seorang Pria Bernama Denny
Melalui akun Facebook Diana Arkayanti serta akun Instagram nasikrawumataram, kedok Dea disebut-sebut terbongkar.
Ringkasan Berita:
- Selama melakoni pekerjaannya sebagai MUA, Dea selalu mengenakan pakaian wanita muslimah lengkap dengan hijab.
- Saat bertemu Dea secara langsung pun Raden tak curiga sama sekali bahwa Dea adalah pria.
- Bukan cuma Diana yang membongkar kedok Dea, belakangan korbannya juga ikut speak up.
TRIBUNPEKANBARU.COM - Inilah sosok Dea, perempuan yang dijuluki Sister Hong asal Lombok dan kini tengah menjadi perbincangan hangat di media sosial.
Nama Dea mendadak viral setelah warganet ramai membahas dirinya.
Sorotan terhadap Dea semakin tajam ketika sejumlah warga dari daerah asalnya mulai mengungkap dugaan penyimpangan yang membuat mereka geram.
Melalui akun Facebook Diana Arkayanti serta akun Instagram nasikrawumataram, kedok Dea disebut-sebut terbongkar.
Ia diduga telah menipu banyak orang selama ini, sehingga kasusnya kian menyita perhatian publik.
Dengan nama Dea Halipa, Dea selama ini berprofesi sebagai make up artist yang kerap merias para wanita.
Selama melakoni pekerjaannya sebagai MUA, Dea selalu mengenakan pakaian wanita muslimah lengkap dengan hijab.
Mayoritas klien Dea adalah wanita yang hendak wisuda atau menikah.
Dea kabarnya kerap membantu para pengantin wanita berganti pakaian.
Atas hal tersebut, akun Diana pun tak terima dan memviralkan sosok Dea.
Baca juga: Orangtua Siswa Ungkap Pungutan SD yang Viral di Kampar Capai Ratusan Juta
Baca juga: Berawal dari Rokok, Dua Siswa SPN Polda NTT Dianaya: Bripda TT Kini Dipatsus
Awal Mula Kasus
Dalam postingannya, Diana membongkar identitas asli Dea yang selama ini selalu berpakaian wanita.
Kata Diana, nama asli Dea adalah Denny.
Dia adalah pria tulen asal Desa Mujur, Lombok Tengah, Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB).
"Namanya Deni, nama panggung Dea. Dari mujur lombok tengah.
Laki laki menyerupai perempuan muslimah menggunakan hijab, tukang rias pengantin, dia menyembunyikan identitas aslinya dan memegang-megang customer yg bukan muhrimnya,
| Mahasiswi Jatuh dari Lantai 3 Kampus di Bogor: Ternyata Sengaja, Ucap Salam Perpisahan |
|
|---|
| Polisi Temukan Sepucuk Surat Mahasiswi Universitas Pakuan Bogor yang Jatuh dari Lantai 3, Ini Isinya |
|
|---|
| Penyebab Rp 1 Miliar Uang Terbakar di Sulbar, Surya Kaget Muncul Api di Bawah Jok Mobil |
|
|---|
| Kronologi 2 Guru di Luwu Utara Dipenjara Karena Bantu Honorer, Presiden Prabowo Beri Rehabilitasi |
|
|---|
| 'Saya Bukan Kabur' Gubsu Bobby Buka Suara Usai Tak Temui Massa Demo Tutup TPL di Medan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/Dea-MUA-Lombok-SISTER-HONG-LOMBOK.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.