Berita Pekanbaru
KRONOLOGI Pasangan Kekasih di Pekanbaru Gelapkan Bilyet Giro Bank BCA Rp 600 Juta untuk Beli Rumah
Saat diintrogasi, tersangka RS mengakui telah menggelapkan 2 cek bilyet giro Bank BCA atas nama PT Prima Adi Karya, senilai Rp 600 juta
Penulis: pitos punjadi | Editor: Nolpitos Hendri
Setelah itu, MR kembali mengajukan pilihan kepada FA dan FB jika ingin bebas.
Pertama mereka harus membayar uang Rp 10 juta.
Sementara pilihan kedua adalah mereka membayar uang Rp 3 juta dan pacar korban FN harus berhubungan badan dengan tersangka.
"Karena korban merasa takut, korban harus membayar uang Rp 10 juta dan berjanji akan membayar besok sore. Dan tersangka meminta dua Hp milik FA dan FN ini sebagai jaminan," kata Deddy Supriadi.
MR kemudia membebaskan FA dan FN untuk pulang setelah mereka menyerahkan ponselnya untuk jaminan.
Setelah menerima laporan dari korban, polisi menangkap MR.
"Atas kejadian itu, korban melaporkan pada kami dan dengan mendasari tersangkaan pasal 368 KUHP dan pasal 289 KUHP.
"Dari itu barang siapa dengan melawan hukum, melakukan pemerasan dan mengancam dengan kekeran dan berikutnya memaksa untuk bersetubuh diancam hukuman penjara 9 tahun," tegasnya.
Pasangan Kekasih Mahasiswa dan Mahasiswi Terbakar di Kost
Peristiwa tragis dialami mahasiswa dan mahasiswi di Bungo, Jambi.
Tak disangka, kisah asmara mereka berakhir di rumah sakit gara-gara bakar diri.
Pada Rabu (25/12/2019) malam, seorang mahasiswa di Kabupaten Bungo nekat mencoba mengakhiri hidup dengan membakar diri.
Aksi nekat mahasiswa berinisial R (19), warga Dusun (Desa) Senamat, Kecamatan Pelepat, itu diduga karena persoalan asmara.
Peristiwa nahas itu terjadi di sebuah indekos di Kelurahan Pasir Putih, Kecamatan Rimbo Tengah, tepatnya di belakang SMAN 1 Bungo, sekira pukul 23.00 WIB.
Satu di antara tetangga indekos korban, Anisa mengaku tidak tahu pasti penyebab kenekatan itu.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/ibu-muda-di-riau-dibunuh-suami-bersimbah-darah-di-atas-kasur-suami-divonis-17-tahun-penjara.jpg)