Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Sopir Keluhkan Portal Kayu Jalan Desa Air Hitam Kerumutan yang Dibuat Dishub Pelalawan

Dishub Pelalawan telah melakukan penutupan jalan berada di Desa Tanjung Air Hitam, Kecamatan Kerumutan. Penutupan ini diprotes banyak pihak.

Editor: Rinal Maradjo
istimewa
Portal Kayu yang dipasang Dishub Pelalawan di Desa Tanjung Air Hitam, Kecamatan Kerumutan. Penutupan ini diprotes banyak pihak 

Menurut Ferry, portal kayu memang didesain khusus sehingga mobil berjenis colt disel dengan tinggi di bawah 2,6 meter masih bisa melintas.

Namun, untuk mobil jenis CPO yang memiliki tinggi 2,8 meter, memang disengaja agar tidak dapat melintas.

“Kita himbau perusahaan-perusahaan seperti PT Arara Abadi (PT AA), PT Mekarsari Alam Lestari (PT MAL), PT Jaya Bersinar Sejahtera (PT JBS), PT Riau Andalan Pulp and Paper (PT RAPP), dan PT Costa mengurangi beban kendaraannya hingga kurang dari 8 ton. Ini demi menjaga kualitas jalan yang ada,” tegas Ferry. (ADV)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
KOMENTAR

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved