Serangan Gajah Liar di Riau
Suara Gajah Terdengar Sedih Seusai Amuk Bocah Citra di Kebun Sawit Pekanbaru
Peristiwa gadis Ezra Citra Juniani Purba yang tewas oleh amukan gajah, meninggalkan trauma bagi Felmin Halawan dan Sardo Purba.
Penulis: Budi Rahmat | Editor: Ariestia
Tribunpekanbaru.com/Budi Rahmat
AMUK GAJAH - Lokasi kediaman Ezra Citra Juniani Purba, gadis 8 tahun yang diamuk gajah, di RT 02, RW 002 Kelurahan Rantau Panjang, Kecamatan Rumbai Barat, Pekanbaru.
"Istri Sardo meminta agar gajah tak lagi mengganggu. Ada kalimat yang diucapkan.
"Tuk, jangan ganggu kami," ujar Anto menirukan kalimat yang diucapkan istri Sardo.
Usai mengucapkan kalimat itu, gajah liar tersebut pergi meninggalkan lokasi.
Anto mengatakan, sepertinya gajah mengerti dengan komunikasi itu.
"Jadi saat gajahnya meninggalkan lokasi, suara gajah terdengar jelas seperti sedih," ungkap Anto.
Usai peristiwa mencekam itu, Sardo kemudian membopong Citra dan dibawa menggunakan sepeda motor. (Tribunpekanbaru.com/Budi Rahmat).
Tags
serangan gajah liar
Pekanbaru
Meaningful
Multiangle
Gajah Sumatera
BBKSDA Riau
kebun jagung
Eksklusif
konflik gajah-manusia
Berita Terkait: #Serangan Gajah Liar di Riau
| CROCO by Monsieur Spoon Hadir di Living World Pekanbaru, Sajikan Menu Asia-Barat dan Pastry Premium |
|
|---|
| 124 Gram Emas Diserahkan, Kesempatan Masih Terbuka, Pegadaian Siapkan Undian Badai Emas Periode II |
|
|---|
| PKB Siapkan Pengacara Dampingi Abdul Wahid Hadapi Pra Peradilan |
|
|---|
| Pemkab Kepulauan Meranti Masih Menunggu Regulasi Resmi Penetapan UMK 2026 |
|
|---|
| SPBI Minta Penetapan UMK Bengkalis 2026 Sesuai Dengan Kondisi dan Kebutuhan Pekerja Paling Minimum |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/Suara_Gajah_Terdengar_Sedih_usai_Amuk_Citra_di_Kebun_Sawit_di_Pekanbaru.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.